Dalam sepekan, Divisi Propam Polda Lampung telah memeriksa 13 Oknum Kepolisian Polres Lampung Utara, terkait dugaan kriminalisasi dan juga pemerasan kasus Bimbingan Teknis (Bimtek) pratugas 202 Kepala Desa se-Kabupaten Lampung Utara tahun 2022 hingga mencapai Milyaran Rupiah.
Lampung Utara

Pemilu 2024, Polres Lampura Cek Sarana & Prasarana
Dalam rangka persiapan menjelang Pemilu 2024, Polres Lampung Utara menggelar pengecekan sarana dan prasarana, di halaman Mapolres setempat,

Harga Cabai Merah di Pasar Kotabumi Tembus Rp90 Ribu Per-Kg, Kadis Perdagangan Lampura Bungkam
Harga cabai merah di Pasar Kotabumi, Lampung Utara naik drastis, para Pedagang bisa mematok harga hingga Rp85 Ribu sampai Rp90 Ribu Per-kilogram untuk cabai merah. Kenaikan harga cabai itu di keluhkan ibu rumah tangga dan pelaku usaha makanan di kabupaten setempat.

Atlit PWI Lampung Utara Sabet Juara 2 Pada Turnamen Futsal SIWO Lampung
Gian Paqih Lampung Utara – Tim Futsal Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Lampung Utara (Lampura) meraih…

Sembilan Oknum Polisi Terancam Dipecat, Jika Terbukti Kriminalisasi Kadis PMD Lampura
Sedikitnya sembilan Oknum polisi Anggota Polres Lampung Utara terancam di berhentikan secara tidak hormat jika terbukti bersalah, terkait dugaan kriminalisasi dan juga pemerasan kasus Bimbingan Teknis (Bimtek) pra-tugas 202 Kepala Desa se-Kabupaten Lampung Utara tahun 2022

Oknum Polisi Yang Diduga Peras Kadis DPMDT Lampura di Periksa Polda
Pengakuan Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa dan Transmigrasi (DPMDT) kabupaten Lampung Utara yang di duga telah di peras Oknum Polisi, kasus dugaan Gratifikasi bimbingan teknis (Teknis) pra-tugas 202 kepala desa tahun 2022, akhirnya Polda Lampung memeriksa sejumlah Oknum Polisi tersebut.

Terkait Intervensi Oknum Polisi, Kejari Lampura Akan Lakukan Pengkajian
Gian Paqih Lampung Utara – Terkait dugaan intervensi yang di lakukan oknum polisi terhadap hasil…

Sekda Lampura Bantah Terima Setoran Kadis DPMDT Lampura
Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Lampung Utara, Lekok membantah terlibat dan menerima uang serta melakukan pemerasan sebagaimana yang di ungkapkan Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa dan Transmigrasi (DPMDT), Abdurahman, saat konferensi Pers kemarin

Dugaan Gratifikasi, Kadis PMD Lampura Ngaku Diperas Oknum Polisi Hingga Milyaran Rupiah
Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa dan Transmigrasi (DPMDT) kabupaten Lampung Utara, mengaku sangat menderita dan merasa di kriminalisasi oleh oknum-oknum anggota Polres Lampung Utara.

Ludes Terbakar, Kadisdikbud Lampung Bangun Rumah Baru Buat Salah Satu Siswa di Kotabumi
Rumahnya ludes di lahap si jago merah, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Lampung bersama Musyawarah Kerja Kepala Sekolah (MKKS) SMA dan SMK, membangunkan rumah baru untuk Rian.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.