Lampung Utara- Sedikitnya 130 siswa Sekolah Dasar (SD)
perwakilan dari 23 kecamatan yang ada di Lampung Utara (Lampura) mengikutinya
Olimpiade Sains Nasional (OSN) tingkat kabupaten, bertempat di SDN 1 Gapura,
Kamis (09/03/2017).
tingkat kabupaten tersebut merupakan perwakilan masing-masing dari 23 kecamatan
yang ada. Setiap kecamatan mengirim enam
peserta yang terdiri dari juara 1 hingga 3 untuk masing-masing mata pelajaran
(Matematika dan IPA) yang diujikan.
Dian yang juga menjabat sebagai Kasie SD Dinas Pendidikan dan Kebudayaan
(Disdikbud) Lampura.
membuka kegiatan itu menyampaikan, program pendidikan gratis dan berkualitas
merupakan penjabaran dari visi dan misi Bupati Lampura, Agung Ilmu
Mangkunegara. Oleh karenanya peningkatan kualitas dan mutu pendidikan mutlak
senantiasa harus ditingkatkan.
dan mutu sarana dan prasarana pendidikan serta peningkatan kapasitas sumberdaya
manusianya itu sendiri. Ada hubungan yang positif antara kedua aspek itu, jika
nantinya kualitas tenaga pendidik meningkat maka akan berpengaruh pada
meningkatnya kualitas peserta didik (siswa),” ujarnya.
hasil dan kualitas proses pendidikan dan pengajaran siswa di bangku sekolah.
Oleh karenanya dia berharap agar pelaksanaan OSN ini dapat berjalan lancar dan
objektif.
menilai. Saya berharap tiga siswa yang mendapat nilai tertinggi untuk
masing-masing mata pelajaran yang mewakili Lampura untuk OSN tingkat provinsi
dapat menang dan mewakili OSN untuk tingkat nasional,” himbaunya.
Editor : Seno