gentamerah.com|Pringsewu – Ribuan anggota Komunitas sepeda Ontel Indonesia (KOSTI) Kabupaten Pringsewu, Lampung, berkeliling menempuh jarak kurang lebih 10 kilometer. Acara yang dihadiri club dari Jakarta dan Pulau Jawa tersebut, digelar dalam rangka universery ke 5 KOSTI, dengan star dari gedung Padepokan PSHT Pringsewu- areal pemda setempat, Minggu (4/8/2018).
Bupati Pringsewu, H. Sujadi yang melepas pesepeda ontel tersebut mengatakan, pada universary ke 5 itu berharap Kosti Pringsewu lebih maju dan berkembang. “Semua anggota sepeda ontel dimanapun berada, selamat HUT ke- 5, semoga terjalin silahturahhim dan komunikasi yang baik antar sesama anggota dan mempererat tali silatturahhim,” katanya.
Penulis : L.Roysamuel.V.S
Editor : Yana
Editor : Yana