Profesi wartawan bukan sekadar pekerjaan. Ia adalah panggilan etika, penjaga informasi publik, dan penyambung nalar demokrasi.
DPC PJS Waykanan Gelar Bukber, Hermansyah : Perlunya Jaga Kekompakan
Jalin silaturahmi, unsur pimpinan dan anggota DPC Pro Jurnalismedia Siber (PJS) Waykanan mengadakan buka Bersama di Lesehan Guntur